Contoh Bilangan Prima 1 Sampai 100
Halo pelajar dibawah ini adalah contoh bilangan prima dari 1 sampai dengan 100 sebagai bahan dan referensi untuk mengerjakan tugas matematika teman-teman disekolah. Nah tanpa perlu banyak basa basi lagi langsung simak contohnya dibawah ini.
Bilangan prima tersebut hanya satu yang merupakan bilangan genap, yaitu 2. Karena bilangan genap selanjutnya merupakan bilangan kelipatan 2, sehingga bilangan genap selain 2 adalah bilangan komposit.
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 1 yaitu : 11, 31, 41, 61, dan 71
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 3 yaitu : 3, 13, 23, 53, 73, dan 83
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 7 yaitu : 7, 17, 37, 47, 67, dan 97
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 9 yaitu : 19, 29, 59, 79, dan 89
Itulah dia beberapa contoh dari bilangan prima 1 sampai 100 semoga dapat membantu teman-teman dalam mengerjakan tugas matematika.
Contoh Bilangan Prima 1 Sampai 100
Bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari 1, yang faktor pembaginya adalah 1 dan bilangan itu sendiri. 2 dan 3 adalah bilangan prima. 4 bukan bilangan prima karena 4 bisa dibagi 2. Sepuluh bilangan prima yang pertama adalah 2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, 19, 23 dan 29. Jika suatu bilangan yang lebih besar dari satu bukan bilangan prima, maka bilangan itu disebut bilangan komposit. Bilangan komposit adalah bilangan asli lebih besar dari 1 yang bukan merupakan bilangan prima. Bilangan komposit dapat dinyatakan sebagai faktorisasi bilangan bulat, atau hasil perkalian dua bilangan prima atau lebih. Sepuluh bilangan komposit yang pertama adalah 4, 6, 8, 9, 10, 12, 14, 15, 16, dan 18. Atau bisa juga disebut bilangan yang mempunyai faktor lebih dari dua.Bilangan prima tersebut hanya satu yang merupakan bilangan genap, yaitu 2. Karena bilangan genap selanjutnya merupakan bilangan kelipatan 2, sehingga bilangan genap selain 2 adalah bilangan komposit.
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 1 yaitu : 11, 31, 41, 61, dan 71
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 3 yaitu : 3, 13, 23, 53, 73, dan 83
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 7 yaitu : 7, 17, 37, 47, 67, dan 97
Bilangan prima kurang dari 100 yang berakhiran 9 yaitu : 19, 29, 59, 79, dan 89
Itulah dia beberapa contoh dari bilangan prima 1 sampai 100 semoga dapat membantu teman-teman dalam mengerjakan tugas matematika.